Cara Mudah Pasang Toolbar Alexa

Cara Mudah Pasang Toolbar Alexa - jumpa lagi dengan admin, kali ini taupintar.blogspot.com akan berbagi ilmu cara mudah pasang toolbar alexa.
Sobat pasti sudah tau apa itu Alexa ??
Bagi yang belum tau silahkan baca Pengertian Alexa dan Cara Mendaftarnya.
Dengan alexa sobat bisa melihat lalu lintas data sebuah web informasi yang memberikan sebuah informasi mengenai rank traffic atau sebuah popularitas web, link in, dan banyak lagi. Tapi terkadang kita malas mengecek status website atau blog dan pengen otomatis saat kita buka website/blog semua status dari alexa akan muncul ditoolbar. Maka admin kasih caranya

Langkah - langkah :
  1. Masuk dulu ke situs Alexa
  2. Kemudian Pilih Toolbar
    alexa.com
     
  3. Kemudian klik "Install Alexa Toolbar"
    alexa.com
  4. Muncul seperti tampilan dibawah klik "Accept and Install"
    alexa.com
  5. Maka pada sudut kiri atas muncul tampilan seperti dibawah, lalu klik "Allow"
    alexa.com
  6. install dan ikuti langkah selanjutnya sampai ada perintah meminta restart browser sobat.
    maka setelah direstart tampilan toolbar alexa sudah terpasang di browser sobat
Sekian dari admin, semoga bermanfaat


0 komentar:

Posting Komentar

Silahkan beri komentar dengan bijak dan sesuai dengan topik artikel.
Gunakan tombol balas dibawah komentar terkait jika ingin membalas komentar agar komunikasi lebih terstruktur.
Klik untuk melihat kode :) :( :s :D :-D ^:D ^o^ 7:( :Q :p T_T @-@ :-a :W *fck* :ngakak |o| :goodluck :smile